Join our newsletter!

Enter your email to receive our latest newsletter.

Don't worry, we don't spam

laravel# framework# shared hosting# route laravel

3 tahun yang lalu

Clear route laravel pada hosting shared

Pada laravel saat menambahkan routing baru, kadang dibutuhkan untuk clear cache routing nya. hal ini dikarenakan laravel menyimpan cache route anda, sehingga saat anda menambahkan route baru. saat anda akses di production server akan ber-return error 404. dibutuhkan untuk clear routing terlebih dahulu. php artisan bisa dengan mudah di lakukan jika anda mempunyai akses ke ssh pada production server anda, akan tetapi akan beda jika anda menggunakan share hosting (dimana tidak di perkenankan akses ssh).
Langkah berikut bisa anda lakukan jika anda tidak bisa akses ssh via terminal karena anda menggunakan share hosting. 
- Silahkan tambahkan syntax berikut pada file route web anda di route/web.php

 Route::get('clear/route', function(){
    Artisan::call('route:clear');
    return '

clear route berhasil dijalankan

'; });


- Kemudian pada folder bootstrap/cache. silahkan rename file routes-v7.php (metodi ini kami gunakan pada laravel 8)
- setelah itu akses halaman web anda seperti ini : www.url.anda/clear/route
- tunggu sampai return "clear route berhasil dijalankan" muncul.
- Selamat, anda berhasil clear route laravel andaWassalam